Apa kalian iri lihat teman kalian main Clash of Clans (COC) pakai Bahasa Indonesia tapi tidak tahu caranya
Sebenarnya sangat mudah untuk mengganti bahasa di Clash of Clans jadi Bahasa Indonesia.
Untuk menggunakan Bahasa Indonesia di Clash of Clans, kamu tidak perlu melakukan root. Cara ini bisa dilakukan di semua jenis Android tanpa perlu root terlebih dahulu. Kalau begitu langsung saja kalian lihat aja caranya di bawah.
Cara Ubah Bahasa di Clash Of Clans (COC) Jadi Bahasa Indonesia
Kalau dulu para pemain Clash of Clans belum bisa dipuaskan karena belum bisa mengganti ke semua bahasa terutama Bahasa Indonesia, namun sekarang Saya akan memberikan cara agar dapat mengubah bahasa di Clash of Clans menjadi Bahasa Indonesia. Gimana ya caranya?Cara Ubah Bahasa Clash Of Clans
- Masuk ke Pengaturan.
- Pilih Bahasa dan Masukan atau Language dan Input.
- Ubah bahasanya jadi Bahasa Indonesia.
- Kembali lagi di Pengaturan, lalu cari Apl atau aplikasi.
- Pilih Clash of Clans.
- Lalu ketuk Paksa Berhenti dan Hapus Data.
- Buka Clash of Clans dan lihat hasilnya.
Beberapa ScreenShoot Clash of Clans Bahasa Indonesia
Apakah bahasa Clash of Clans kamu udah terganti jadi Bahasa Indonesia? Jika belum, kalian bisa ajukan pertanyaan pada kolom komentar di bawah ini ya. ok Terimakasih atas kunjungannyaDownload Clash of Clans versi terbaru
Post a Comment